Peranan dan Berbagai penyakit yang disebabkan oleh Virus pada manusia bagi kehidupan

Tahukah kalian mengapa virus merugikan kehidupan makhluk hidup? Virus hidup di dalam sel hidup dengan memanfaatkan materi sel yang ditempatinya. Hal itulah yang menyebabkan virus merugikan bagi kehidupan bagi tumbuhan, hewan maupun manusia karena menyebabkan berbagai penyakit. Namun, virus juga dapat
menguntungkan manusia karena sebagai vektor yang dapat dimanfaatkan dalam teknik rekayasa genetika, membuat vaksin yang dapat mencegah suatu penyakit tertentu, atau untuk meningkatkan
 
virus hanya dapat berkembangbiak di dalam sel hidup/jaringan hidup, misalnya di dalam jaringan embrio,
jaringan tumbuhan maupun di dalam jaringan hewan dan manusia. Bahan-bahan yang diperlukan untuk membentuk bagian-bagian virus baru diperoleh dari sitoplasma sel yang ditempatinya. Proses
perkembangbiakan virus disebut dengan istilah replikasi. Proses replikasinya dimulai sejak kontak dengan sel inang hingga terbentuknya virus-virus baru

Berbagai penyakit yang disebabkan oleh virus pada manusia.

1. AIDS (Acquired Immune Deficiency Syndrom)
AIDS adalah penyakit yang menyebabkan menurunnya kekebalan tubuh. Penyakit ini disebabkan oleh virus HIV (Human Immunodeficiensy Virus). Penyakit itu dapat ditularkan melalui kontak biasa seperti melauli luka-luka di kulit, selaput lendir, hubungan seksual, transfusi darah, penggunaan jarum suntik yang tidak steril, dari ibu yang menderita penyakit AIDS kepada anak yang sedang dikandungnya. Hingga kini belum


2. Hepatitis (Pembengkakan Hati)

Ada tiga tipe hepatitis, yaitu hepatitits A, hepatitis B, dan hepatitis C. Gejala-gejalanya: demam, mual, muntah-muntah, perubahan warna kulit dan selaput lendir berwarna kuning. Hepatitis A cenderung menimbulkan hepatitis akut, hepatitis B cenderung menimbulkan kronis, hepatitis C cenderung
beresiko menderita kanker hati. Penularannya melalui minuman yang terkontaminasi virus, jarum suntik yang tidak steril, dan transfusi darah.

3. DB (Demam Berdarah)Disebabkan oleh virus dengue. Virus ini dapat menyebabkan menurunnya kadar trombosit dan menyebabkan pecahnya kapiler darah sehingga gejala-gejala yang tampak adalah adanya bercak-bercak merah pada kulit, demam panas tinggi, sakit kepala, mimisan lebih parah lagi pendarahan pada organ-organ tubuh dan dapat menyebabkan kematian. Vektor penyebab penyakit ini adalah nyamuk Aedes aegypti.

4. SARS (Severe Acute Respiratory Syndrome).Diduga penyakit ini disebabkan oleh virus corona yang dibawa oleh mamalia golongan musang dan rakun. Virus ini mudah sekali mengalami mutasi. Gejala-gejala penyakit ini antara lain suhu tubuh di atas 40o C, menggigil, kelelahan otot, batuk kering, sakit kepala, sesak nafas, dan diare.

5. InfluenzaPenyakit ini disebabkan oleh Orthomyxovirus. Morfologinya seperti bola, virus ini menyerang saluran pernapasan sehingga penderita mengalami kesulitan bernapas. Penyakit ini ditularkan melalui udara yang terserap masuk melalui saluran pernapasan. Gejala-gejalanya: demam,sakit kepala, pegal linu,
kehilangan nafsu makan.


ciri ciri umum virus

Ciri-ciri virus:
Tidak memiliki bentuk sel (aseluler).
Berukuran antara (20 – 300) milimikron.
Hanya memiliki satu macam asam nukleat saja yaitu AND (asam dioksiribo nukleat) atau ARN (asam ribo nukleat).
Berupa hablur atau kristal dengan bentuk yang bervariasi; oval, memanjang, silindris, kotak dan lain-lainnya.
Tubuhnya tersusun atas kepala, kulit selubung (kapsid) yang berisi ADN atau ARN saja dan serabut ekor.

Sebagai contoh untuk kita pelajari adalah morfologi dan struktur Bakteriofage, yaitu virus yang mampu menyerang bakteri Escherichia coli.

Bagian kepala.

Bagian ini dibungkus oleh selubung protein yang disebut kapsid, sebagai pemberi bentuk tubuh virus. Kapsid berupa selubung yang terdiri dari monomer identik yang masing masing terdiri rantai polipeptida.

Isi tubuh.

Tubuh virus tersusun atas materi genetik atau molekul pembawa sifat-sifat yang dapat  diturunkan berupa ADN atau ARN saja.

 Virus yang isi tubuhnya berupa ADN antara lain:Papova virus, Herpes virus, Adeno virus, Pox virus.

Adapun tubuhnya yang berisi ARNantara lain: Paramyxo virus, Rhabdo virus,Reovirus, Picorna virus, Toga virus. Di dalam tubuh, virus tidak memiliki organel-organel sel seperti mitokondria, ribosom dan  lain-lainnya.


Ekor.

Ekor merupakan alat untuk kontak ke tubuh organisme yang diserangnya. Ekor terdiri atas tabung bersumbat yang dilengkapi dengan serabut-serabut/benang-benang. Bentuk virus bervariasi, seperti gambar di samping.

Proteksi diri Anda dengan Bergabung dalam Investra Link

Perusahaan jasa berupa jasa Asuransi dengan nama pertama yaitu PT. Asuransi Jiwa Sedaya yang kini lebih dikenal dengan Commonwealth Life telah berdiri sejak tahun 1992 dan telah menangani banyak nasabah yang memerlukan perlindungan akan masa depan dan kesehatan mereka. Penawaran yang di tawarkan oleh Commonwealth Life berupa simpanan dan investasi, proteksi jiwa,  perlindungan terhadap kredit dan tabungan, dan juga asuransi tambahan seperti jaminan akan penyakit kronis, rawat inap, dan asuransi kecelakaan. Dengan penawaran Asuransi terbaik yang beragam  tersebut, anda tidak perlu bingung lagi untuk memilih pelayanan jasa mana yang anda prioritaskan, karena hampir semua penawaran dari Commonwealth Life telah memproteksi jiwa anda dan masa depan anda bersama keluarga tercinta.

Memilih sebuah perusahaan asuransi sebagai tanda jaminan cinta anda kepada diri anda beserta keluarga merupakan pilihan yang sangat bijak. Tidak ada satupun manusia yang mengetahui apa yang akan terjadi dalam jangka waktu kedepan. Diperlukan sebuah perlindungan dan proteksi diri serta keluarga anda sebelum sesuatu yang tidak diinginkan terjadi. Di Commonwealth Life anda dapat memilih jaminan asuran terbaik yang anda dan keluarga butuhkan dengan mudah tanpa memusingkan banyak hal. Sebagai contoh anda dapat mengambil Wealth Accumulation sebagai program dari gabungan dari:
  1.  Investasi
  2. asuransi jiwa secara fleksibel.
Anda yang memiliki perusahaan, dapat memproteksi keselamatan dari karyawan anda dengan menggunakan program Corporate yaitu program bagi sebuah perusahaan untuk dapat memberikan proteksi tambahan kepada karyawan mereka. Bagi kepala keluarga, anda dapat mengambil program Wealth Protection, yaitu sebuah asuransi jiwa terpadu untuk anda serta keluarga tercinta anda.

Semua penawaran di atas merupakan bentuk kepedulian Commonwealth Life kepada keluarga tercinta anda untuk dapat terproteksi baik secara masa depan pendidikan, dana pensiun, sampai dengan perlindungan kesehatan dan kecelakaan. Anda tidak perlu ragu untuk bergabung dengan jasa Asuransi yang telah terpercaya menangani nasabah selama 23 tahun, anda dapat mempelajari syarat ketentuan serta program-program Asuransi Commonwealth life yang sangat lengkap dan dapat anda andalkan. Untuk informasi lebih jelas, anda dapat menghubungi call centre yang telah tertera pada link di atas untuk memudahkan anda memahami jenis asuransi yang anda dan keluarga anda akan gunakan. Mengusung “Grow Safe With Us” maka Commonwealth Life siap melayani serta menjaga anda dalam setiap aktivitas anda.

Perbedaan Struktur Sel Tumbuhan dan Hewan

Perbedaan Struktur Sel Tumbuhan dan Hewan 

Berikut adalah  Perbedaan Struktur Sel Tumbuhan dan Hewan:

Perbedaan Struktur Sel Tumbuhan dan Hewan

Sel sebagai Unit Terkecil Kehidupan

Sel sebagai Unit Terkecil Kehidupan

Sel merupakan unit terkecil
makhluk hidup, berarti di dalam sel
terdapat bagian-bagian yang berperan
dalam melakukan aktivitas hidup sel.
Coba pahamilah kalimat tersebut! Unit
berarti bagian terkecil dari sesuatu yang
dapat berdiri sendiri. Seperti halnya
keluarga merupakan unit sosial yang
paling kecil dalam kelompok hidup di
masyarakat. Keluarga-keluarga akan
membentuk desa. Begitu pula sel. Jutaan
sel yang berukuran kecil menyusun
tubuh makhluk hidup.

Sel sebagai Unit Terkecil Kehidupan

Bagian-bagian Mikroskop dan Cara Menggunakannya

Bagian-bagian Mikroskop dan Cara Menggunakannya

Mikroskop adalah alat optik yang terdiri dari susunan beberapa
lensa pembesar yang digunakan untuk melihat benda, jasad renik,
mikroorganisme, atau bagian tubuh makhluk hidup yang berukuran

sangat kecil yang tidak dapat dilihat dengan mata telanjang. Jadi, jika
kalian ingin mengamati tumbuhan atau hewan bersel satu (bakteri atau
virus), kalian dapat mengamatinya dengan mikroskop.
Mikroskop terdiri dari bagian-bagian yang masing-masing
mempunyai fungsi sendiri-sendiri. Untuk lebih jelasnya, marilah kita
pelajari lebih jauh tentang bagian-bagian mikroskop dan cara
menggunakannya.